gaungdemokrasi.com,Medan-DPD Pemuda Batak Bersatu (PBB) Sumatra Utara mengadakan lomba Catur Tingkat Pelajar, adapun acara tersebut di gelar untuk mencari bibit yang suka main catur.
Terima kasih buat para pelajar yang sudah memenangkan medali emas, perak dan perunggu Untuk tahap awal Lomba catur yang diselenggarakan Pemuda Batak Bersatu Sumut dan Master Course untuk tingkatan anak sekolah SMP, SMA, Mahasiswa dan diadakan di kafe OThree Jalan Asrama no 4 medan helvetia
Para Juara Kategori SMP :
1. M. Alfisyhari
2. Jelita Pardede
Juara Kategori SMA :
1.Naufal Zakwan
2. M. Ridho
3. Erdison
Juara Kategori Mahasiswa:
1.Andi Surya Ginting
2. Reza Saragih
3. Intan Nurhidayah
Dalam pertandingan online tersebut para juara catur mendapatkan hadiah berupa
Juara 1 : Medali Emas dan Uang 3jt
Juara 2 : Medali Perak & uang 2jt
Juara 3 : Medali Perunggu & Uang 1jt
Pemberian medali tersebut langsung disematkan ketua DPD PBB Sumut Bapak Dolok Martin Siahaan beserta waka DPD Sumatera Utara Bapak Dr Ronal Gomar Purba.Minggu (26/09/2021) Pukul 17.30 wib
Dalam hal itu, Waka DPD PBB Sumatera Utara bapak Dr ronal Gomar Purba juga akan memberikan peluang mendapat para pemain catur dari kalangan umum dan berencana meningkatkan para pemain hobby catur disumatera utara menuju indonesia yang bermartabat.
“Saya akan membentuk para pemain catur dari sumatera utara ini untuk tingkat nasional, karena disumatera utara ini sangat banyak para master yang tersembunyi dan kita akan mencoba membawa mereka dengan keahlian mereka ke tingkat nasional”. Pungkas Gomar
Mari kita Doakan semoga organisasi ini bisa selalu menjadi motifasi buat para pelajar dan semua elemen masyarakat disumatera utara ini sesuai dengan semboyan organisasi satu rasa satu jiwa
PBB
1rasa1jiwa
Nkri Harga Mati…
(Wilson )