Atlit Taekwondo Labuhanbatu Sabet 3 Emas 10 Perak dan 3 Perunggu Di Kejuaraan Championship BNNP Sumut 2025

News

Gaungdemokrasi.Com. Labuhanbatu– Atlit Taekwondo Labuhanbatu berhasil menyabet 16 medali di kejuaraan Championship BNNP Sumut 2025 yang di gelar   di Gedung Olah Raga (GOR) Mini kebun bunga jalan Candi Borobudur Medan mulai tgl 25 s/27 April.

 

Keberhasilan atlit Taekwondo labuhanbatu menyabet 16 medali , 3 emas,10 perak dan 3 Perunggu di kejuaraan BNNP Sumut 2025  menjadi motivasi untuk meraih prestasi di kejuaraan berikutnya. Adapun

Daftar nama atlit yang meraih medali.

1.M.Topan Dewantara, Junior Putra U-51 Kg (Emas) .

2.Dita Khairunnisa Dalimunthe, Cadet putri U-37 Kg (Emas).

3.Nabila Zahraini  Cadet putri U-37 Kg (Emas.

4.Faeyza Arshaka Widodo Pra Cadet putra C U-24 Kg (Perak).

5.Raja Ganda Pandapotan HSB, Pra cadet A putra U-22 Kg (Perak).

6.Lutfi Zaki Hanan NST, Pra cadet C putra U-31 Kg (Perak).

7.Fahmi Khaisan, Pra cadet C putra U-33 Kg (Perak).

8.Azri Rizky Malik Siregar, Pra cadet C putra U-41 Kg (Perak).

9.Moammar Haykal Tanjung, Cadet putra U-41 Kg (Perak).

10.Nahda Adilla Alhumaira, Cadet putri U-44 Kg ( Perak).

11.Syahira Rahmadani Munthe, Cadet putri U-44 Kg ( Perak).

12.Vania Charin Deslah Br. Turnip, Poomsae putri (Perak).

13.Nurhidayah Azzahwa, Poomsae putri ( Perak).

14.Jhon Alfriando Silalahi, Cadet putra U-48 Kg ( Perunggu).

15.Raffasya Luthfi Widodo, Cadet putra U-37 Kg ( Perunggu).

16.Ridho Al Riski, Cadet putra U-45 Kg (Perunggu).

 

 

Albani selaku pelatih mengatakan kepada awak media Alhamdulillah atlit kita meraih 16 medali dengan 3 emas, 10 perak dan 3 Perunggu di kejuaraan Championship BNNP Sumut 2025.

 

Selaku pelatih Albani mengucapkan terima kasih kepada orang tua murid yang mendukung dan kepada bapak Kadispora Labuhanbatu M. Anugrah Perdana Rambe S. STP yang mensuport para atlit taekwondo Labuhanbatu yang telah mengikuti kejuaraan Championship BNNP Sumut 2025 meraih prestasi mendapat 16 medali.

 

Lanjut, Albani mengatakan semoga prestasi yang di raih anak didik nya menjadi motivasi untuk kejuaraan berikutnya, dan target ke depannya Cabor Taekwondo Labuhanbatu para atlit nya  dapat mewakili Kabupaten Labuhanbatu di ajang Porprovsu yang akan di gelar di tahun 2026.cetus anak didik Raja Hutaean ini  Albani sosok pelatih muda berbakat satu satu nya pelatih Taekwondo yang berlisensi di kabupaten Labuhanbatu. M. SUKMA

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *